Sistem Informasi terbagi menjadi beberapa level, yaitu:
-[EIS] Executive Information System
-[DSS] Decission Support System
-[MIS] Management Information System
-[TPS] Transaction Processing System
Setiap level memiliki kerja masing-masing yang berbeda dan saling membantu dalam membangun sebuah perusahaan/Organisasi. Disini saya akan menganalisis Sistem Informasi untuk perusahaan BSD City Member of Sinarmas Land
Dapat dilihat dalam Diagram Berikut
Deskripsi pekerjaan setiap Level
1. [EIS] Executive Information System
Merupakan keududukan di Level tertinggi yang bertugas memimpin Perusahaan dan menetapkan kebijakan-kebijakan Umum untuk Perusahaan. Salah satu tugasnya yaitu:
-Melakukan Penilaian Terhadap Director
-Memberikan Pandangan Prospek Usaha Perusahaan
-Kebijakan Umum Manajemen Recruitment
-Kebijakan Umum
-Peningkatan Kompetensi
-Kebijakan Umum Manajemen Kinerja
2. [DSS] Decission Support System
Merupakan kedudukan tertinggi kedua dilevel. bertugas Melakukan Peninjauan dan Analisis untuk memberikan sebuah keputusan. Salah satu tugasnya yaitu:
-Tinjauan Ekonomi Makro
-Tinjauan Industri Real Estate
-Tinjauan Operasi Per Segmen Usaha Perseroan
-Analisis dan Pembahasan Kinerja Keuangan
-dll
3. [MIS] Management Information System
Merupakan kedudukan tertinggi ketiga dilevel. Bertugas Melakukan Kontrol dan Strategi Operasional, Pengelolaan, dan Pemasaran. Salah satu tugasnya yaitu:
-Melakukan Kontrol Keuangan
-Melakukan Kontrol Administrasi dan Pertanahan
-Melakukan Kontrol Operasional
-Strategi Teknik dan Perencanaan
-Memanajemen Asset
-Strategi Pemasaran dan Bussiness Development
4. [TPS] Transaction Processing System
Merupakan tingkatan terbawah dalam level. Bertugas Melakukan Berbagai macam Transaksi sesuai dengan Bisnis Perusahaan. Salah satu tugasnya yaitu:
Jasa:
-Convention and Exhibition
-Toll Road
-Golf Course
-Housing
-Office
-Superblock and Commercial
-Hotel
-Vacant
dengan ini kita dapat memahami struktur dan dapat menganalisa Sistem Informasi BSD City
sekitan penjelasan dari saya, semoga bermanfaat.
Referensi: www.sinarmasland.com/site/assets/files/upload/BSDE-Annual-Report-2013.pdf
Credits untuk: BSD City Member of Sinarmas Land